Selasa, 20 Juni 2023

author photo
POSMETROSUMUT.COM | SERGAI


POSMETROSUMUT.COM|SERGAI - Gencarnya pemberitaan beberapa media terkait limbah yang menggenangi sungai di Seirampah Kabupaten Serdang Bedagai(Sergai)beberapa waktu yang lalu, tepatnya pada tanggal 8 Juni 2023, pemberitaan tersebut menjadi perhatian APH(Alat Penegak Hukum) yang langsung mengambil Sample pada air sungai, namun sangat disayangkan hasil dari pengambilan sampel belum membuahkan hasil.


Ketua LSM LPKH (Lembaga Pemerhati Keadilan Hukum) Sugito Saat dikonfirmasi awak media Selasa 20/06 Sekitar Pukul 09:30 Wib Melalui Whatshaap Menuturkan sejauh mana dinas LH(Lingkungan Hidup) Kabupaten Serdang Bedagai(sergai) selaku dinas tetkait dengan pencemaran limbah pabrik tapioka yg ada di kecamatan sei rampah, nyata terbukti kasat mata ikan besar dan kecil pada nati beserta ekosisrem lainnya, tindakkanya cuma cek lapangan dan ambil sempel cuma itu, bukan menelusuri sumber limbahnya


Sambung Sugito lagi Yang pasti limbah berasal dari pabrik tapioka,memang mereka memiliki kolam limbah, tapi sangat tidak mencukupi volume hasil limbah yg ada, dan bertambah setiap harinya, benar pengolahan limbahnya ada, tidak sesuai dengan hasil limbah yg dihasilkan tiap harinya, dengan kata lain over kapasitas limbah. Solusinya jangan kasih kendor menjalankan peraturan.


Diwaktu yang sama Awak media mencoba Kasat Reskrim Polres Sergai AKP Yoga Made Melalui Pesan Singkat menjelaskan " Hasilnya Belum Keluar" jelasnya.


Ditempat terpisah awak media mencoba konfirmasi Kabid pengendalian dan Pencemaran limbah Boy Reynaldi Sihombing,


Kita sudah melakukan pengambilan sampel dan sudah melakukan uji lab" untuk hasil nya kita menunggu 14 hari kerja, selanjutnya kita baru mengetahui hasilnya,kita tunggu hasil nya ya bang.


Sambung Boy lagi kita khawatir ada oknum-oknum yang ingin merusak lingkungan dengan cara menyiramkan Air Emas(Tuba) ikan,kita lihat kondisi dilapangan banyak anak-anak mandi-mandi disungai tersebut, ini Masi kita duga namun untuk kepastiannya tetap menunggu hasil lab,jelasnya.


Penulis : Putra 

www.posmetrosumut.com

Baca Juga:
Advertise

This post have 0 comments

Next article Next Post
Previous article Previous Post